Selasa, 11 Juni 2013

Manfaat membuat Sampel dalam Proses Pengeringan kayu

Cara membuat sampel dalam ruang kiln dry dan manfaat membuat sampel dalam ruang kiln dry
Gbr. sampel kayu dalam ruang kiln dry







1.IDENTIFIKASI MC KAYU

DOC. WI / KD / 003

1.     Pilih sample yang tepat, yang dapat mewakili kayu yang akan di keringkan ( paling lebar, paling tebal, paling basah, dan MC paling tinggi ).
2.     Ambil sample kayu flat sawn / tangensial dan quarter sawn / radial
 



Flat Sawn / Tangensial                   Quarter Sawn / Radial
(1)                                                                                                     (2)  
3.     Sample diambil pada bagian tengah kayu ( heart wood ) karena lebih lambat keringnya sehingga lebih mewakili kayu yang akan dikeringkan.
4.     Potong kayu sample, masing – masing sepanjang ± 2 cm, dengan posisi ± 30 cm dari ujung kayu untuk di masukkan ke dalam oven, dan sepanjang ± 30 cm untuk di masukkan ke dalam KD.
 


                                          

                        30cm          2cm        30cm         2cm         30cm
                                        (Oven)      (KD)        (Oven)

5.     Tutup bagian kepala kayu dengan lem dan aluminium voil sebelum di oven atau di masukkan ke dalam KD.
6.     Timbang masing – masing sample ( 2cm & 30cm) untuk mengetahui berat awal kayu.
7.     Masukkan sample (2cm) ke dalam oven dengan temperatur 100°c, dan timbang terus setiap jamnya.
8.     Bila berat yang didapat sudah tidak berubah / stabil, berarti kondisi MC = 0 %

MC 0%  = Berat awal – Berat stabil   x 100              

                                               Berat stabil

           
MC Rata-rata = Berat sample 1 + Berat sample 2  x 100
                                                             2
V akhir = Berat awal (30cm)
                Berat rata-rata + 1

9.     Masukkan sample (30cm) ke dalam KD, dan timbang terus tiap harinya.

MC = Berat awal (hasil timbangan) – Berat akhir  x 100
                                               Berat akhir


10.  Timbang terus sample sampai MC telah mencapai 8 – 12 %, yang berarti kayu dalam KD sudah kering.


2. Dapat mengontrol penurunan MC kayu secara berkala.

3. Dapat mengetahui penyimpangan dalam proses pengeringan

1 komentar:

  1. Casinos Near Foxwoods Casino and Golf Course in Murphy, MS
    Casinos Near 광주 출장안마 Foxwoods 안산 출장마사지 Casino and Golf Course in Murphy, MS. Find reviews, hours, directions, 경상북도 출장안마 read real 안산 출장안마 customer 양주 출장샵 reviews and ratings.

    BalasHapus